Dandim 0612 Tasikmalaya mendampingi Ibu(HC)Hj. Shinta Nuriyah Aburrahman Wahid, S. Hum dalam kegiatan tausiyah dan buka bersama bertempat di Kp Kembang Saidah Desa Cintaraja.

TASIKMALAYA–INDOTIPIKOR.COM/MEDIA LOYAL TNI–Pada pukul 16.30 WIB. Kegiatan pidato dan buka bersama ini dihadiri oleh Dr (HC) Hj. Sinta Nuriyah Abdurrahman Wahid, M.Hum , Dandim 0612/ Tasikmalaya ( Letkol Inf. Raden Hendra Sukmadjidibrata, S.I.P) , Ketua PUAN Amal Hayati
Cipasung ( Dra. Hj. Enung Nursaidah, M.Pd ), Ketua yayasan Ponpes Tsamrotul fuad ( dr. H. Jajang Rudi Haman ) , ibu majelis wilayah kabupaten Tasikmalaya , santri tsamrotul fuadah , satriwati esa mandiri.

Acara ini adalah usaha dengan berpuasa bagaimana untuk meningkatkan kecintaan kepada Bangsa dan negara, Bulan maret adalah hari dimana perempuan di akui dunia sebagai hari perempuan sehingga perempuan menjadi sumber keberkahan.

Adapun ceramah/Tausiyah Kebangsaan ( Dr (HC) Hj. Sinta Nuriyah Abdurrahman Wahid, M.Hum ) intinya : Virus Covid-19 sudah meninggalkan penderitaan masalah ekonomi bagi kita dan terjadi bencana alam dimana mana dan tindak kejahatan, kami mengajak untuk kembali bangkit secara ekonomi dan moral ketakwaan , Kegiatan Puan adalah sahur bersama kaum duafa dan kaum marginal, Indonesia memiliki berbagai suku bangsa agama dan adat istiadat yang berbeda beda yang di satukan dengan Bhineka tunggal ika , Pada saat puasa ini mari kita tempa diri kita kerukunan dan kecintaan kita karna puasa mengajarkan budi pekerti yang luhur , Saat ini kita dalam masa transisi saya menginginkan para tokoh untuk menyuarakan hal ini..

SUTIAMAN ST.

Redaksi
Redaksi
PEMRED INDOTIPIKOR.COM-- BERSAMA; ORGANISASI MEDIA; FRN LOYAL KEPADA KORPS POLRI/TNI/PEMERINTAH/KEJAGUNG RI/KEMENTERIAN, LOYAL KEPADA -DEWAN PERS SERTA ORGANISASI PERS; AWDI,- PWI- AJI- SMSI-PWRI--ITJI--SWI-- AWI-AWPI PPWI-SPRI-FPII DLL...MENTAATI KODE ETIK JURNALISTIK, MENGIKUTI .UJI KOMPETENSI WARTAWAN/DIKLAT..KOMPETEN. SAJIKAN BERITA TANPA HOAX,,LOVE NKRI.,,BHINEKA TUNGGAL IKA,,-LOVE PANCASILA...LOVE INDONESIA RAYA....BOX REDAKSI DISEMATKAN DEMI KEPENTINGAN KEAMANAN REDAKSI DARI HACKER...YANG TIDAK BERTANGGUNG JAWAB,,,,INDOTIPIKOR ANTI HOAX.,,UTAMAKAN SAJIKAN BERITA AKTUAL FAKTUAL TAJAM TERPERCAYA, MENGUTAMAKAN EDUKASI KERUKUNAN MENUJU INDONESIA YANG SEMAKIN KONDUSIP SERTA BERMARTABAT AMAN NYAMAN DAMAI SEJAHTERA.

Tetap Terhubung

Ikuti Media Sosial Kami Untuk Mendapatkan Update Warta Terbaru

Warta Terkait

error: Content is protected !!